Materi video ini akan mengupas tuntas dengan penjelasan yang lengkap tentang Isometric Drawing (gambar isometrik). Apa itu gambar isometrik? sobat konstruksi akan diberikan ilustrasi yang menarik agar mudah dipahami secara lengkap. Bagaimana memahami gambar isomertik? menjelaskan simbol-simbol yang ada dalam gambar isometrik secara lengkap sampai dengan bill of material yang ada dalam gambar.
Jika belum mengikuti materi sebelumnya Kupas Tuntas Isometric Bag#1 sebaiknya tonton dulu pada link berikut :
Berikut anda akan diberi penjelasan mengenai ground level, elevasi, continue drawing, cutting piece, line no, no gambar, no revisi, berbagai simbol-simbol dan istilah-istilah dalam gambar isometrik.
Ikuti dari awal sampai akhir materi video ini, sehingga anda mendapat pengetahuan untuk bekal bekerja di proyek-proyek piping.
Semoga bermanfaat.
Materi yang terkait :
Kunjungi materi terkait blog belajar autocad bagi pemula dan praktisi
Kata kunci : Isometric drawing, gambar isometrik, basic piping, belajar piping, isometric piping, belajar konstruksi piping,
Comments
Post a Comment